Leverkusen Petik Kemenangan di Kandang

Leverkusen

kamunanya.net – Leverkusen sukses menumbangkan sang tamu dihadapan ribuan pendukung setia mereka dengan skor 2-1. Kemenagan ini menjadi penambah moral bagi para pemain unntuk kembali ke jalur perebutan juara musim ini.

Leverkusen Tampil Dominan

Anak asuh tampil dominan pada laga ini, mereka tampil menekan sejak awal laga dan bermain degan operan-operan
pendek untuk mengurung sang tamu bermain di arena permainan mereka sendiri. Sang juara betahan Bundeskiga tersebut
mencatatkan penguasaan bola sebesar 53 persen dan melepaskan 27 tembakan yang dimana 9 diantaranya berhasil menemui sasaran.
Kemenangan ini sangat memotivasi para pemain untuk terus tampil baik pada pertandingan mendatang guna terus menjaga asa untuk kembali menjuarai Bundesliga musim ini.

Xabi Alonso mengaku puas dengan permainan yang ditunjukan oleh para pemainya, ia berharap agar para pemainnya tersebut
untuk mempertahankan performa bagus mereka pada pertandingan berikutnya. Pria Asal Spanyol tersebut juga mengatakan bahwa dirinya masih berhasrat membawa Barmenia kembali mempertahankan gelar juara mereka musim ini serta memenagkan Liga Champions adalah target mereka.

Frankfurt Gagal Pertahankan Rekor

Frankfurt gagal mempertahankan permorma baik mereka, kekalahan kontra Bayer Leverkusen mencoret catatai baik mereka dari lima pertandingan terakhir.
Kekalahan ini membuat mereka turun ke peringkat 5 klasmen sementara saat ini. Pasukan The Eagles tak ingin berlarut – larut meratapi
kekalahan dari sang juara bertahan Bundesliga musim lalu tersebut dan memilih untuk fokus pada laga berikutnya.
Frankfurt akan menghadapi Rigass FS dalam Ajang UEL pada tanggal 24 Oktober 2024 nanti.