Prediksi Pertandingan : RB Leipzig Vs Liverpool 24 Oktober 2024

RB Leipzig

kamunanya.net – RB Leipzig akan menjamu Liverpool dalam lanjutan babak penyisihan grup ajang Liga Champions yang akan di mainkan di Stadion Red Bull Arena pada tanggal 24 Oktober 2024 nanti.

RB Leipzig tagetkan Poin Penuh di Kandang

M. Rose selaku pelatih kepala Liepzig mengatakan jika timna menargetkan 3 poin di kandang,
bermain di hadapan ribuan pendukung setia akan memberi banyak motivasi dan mendorong mental pemain untuk tampil lebih baik dalam laga ini.
Menghadapi Pemuncak kelasmen sementara Liga Inggris M. Rose sudah menyiapkan taktik khusus untu meredam agresifitas tim berujuluk The Reds tersebut.
RB Liepzig punya catatan yang cukup bagus dari lima laga terakhir yang mereka jalani mereka baru kalah 1 kali, imbang 1 kali dan menang 3 kali,
terbaru mereka baru saja menang dengan skor 0 – 2 saat bertandang ke markan Mainz dalam lanjutan pertandingan Liga Jerman pekan ke 7.
Kemenangan di laga terakhir dapat menangkat moral para pemain untuk lebih percaya diri dalam menghadapi laga besar menghadapi Liverpool nantinya.

Liverpool Dalam Performa Terbaik

Liverpool akan bertandang ke RedBull Arena dengan modal yang cukup bagus sebab mereka belum tersentuh kekalahan
dari lima laga terkahir yang mereka jalani di semua kompetisi musim ini. Arne Slot tak akann gentar menghadapi wakil tim Jerman
tersebut dan siap membawa pulang 3 poin, The reds di prediksi akan memainkan para pemainnya pada laga ini,
Mo Salah akan menajdi andalan di lini depan di teman Darwin Nunez, Virgil van Dijk akan mempimpin menjadi pemimpin tim di laga ini.
The Reds bertekat mengalahkan sang tuan rumah dan mengamankan 3 poin guna memuluskan langkah mereka untuk lolos ke babak berikutnya.

Prediksi Formasi Susunan : RB Leipzig Vs Liverpool

RB Leipzig : (3-4-3)

P. Gulácsi, W. Orbán, L. Klostermann, L. Geertruida, C. Lukeba, A. Haidara, X. Simons, C. Baumgartner, A. Vermeeren, L. Openda, B. Šeško

Pelatih : M. Rose

Liverpool : (4-2-3-1)

C. Kelleher, V. van Dijk, A. Robertson, T. Alexander-Arnold, I. Konaté, A. Mac Allister, D. Szoboszlai, R. Gravenberch, Mohamed Salah, Diogo Jota, D. Núñez

Pelatih : A. Slot

Prediksi Skor : RB Leipzig 1 – 3 Liverpool