kamunanya.net – Pertandingan pekan ke-34 Liga Inggris akan menyajikan laga Newcastle United vs Southampton yang akan di laksanakan di stadion St. James’ ParkSt. James’ Park,30 April 2023 Jam 20:00 WIB.
Newcastle United yang berperan sebagai tuan rumah sedang berada dalam tren performa yang positif belakangan imi. Dari lima pertandingan terakhir yang mereka jalani, Newcastle united menang 4 kali dan kalah1 kali. Terbaru mereka baru saja mengalahkan Everton dengan skor telak 4-0. Hasil tersebut membuat the Magpies berada di posisi ke-3 klasmen sementara dengan koleksi 62 poin dari 32 pertandingan mereka di Liga Inggris.
Tim tuan rumah mengincar tiket untuk ke Liga Champion musim depan, mereka tak akan melewatkan kesempatan itu, E. Howe yang menjabat sebagai pelatih kepala ingin anak asuhnya tampil dengan maksimal di sisa laga musim ini. Musim ini sungguh luar biasa bagi mereka, sempat kesusahan pada awal musim namun sekrang mereka sudah menemukan performa terbaik dan mampu untuk bersaing di papan atas klasmen Liga Inggris.
Southampton yang berstatus sebagai tim tamu sedang berada dalam performa yang buruk saat ini sebeb mereka belum pernah menang dari lima laga terakhir yang mereka jalani di semua kompetisi, rinciannya mereka kalah 4 kali dan imbang 1 kali. Southampton saat ini berada di posisi ke-20 klasmen sementara Liga Ingris dengan koleksi 24 poin dari 33 pertandingan.
tim tamu membawa misi besar saat bertandang ke stadion St. James’ ParkSt. James’ Park, mereka waajib memenangkan pertandingan ini untuk bisa naik
peringkat dan beranjak dari zona degradasi. Buruknya performa sejak awal musim membuat posisi mereka di liga Inggris kini terancam.
Jalannya pertandingan diprediksi akan berlangsung dengan tempo yang cepat. Sang tuan rumah akan langsung menekan sejak awal permainan.
Newcastle akan terus menekan lini pertahanan Southampton.
Sang tamu yang datang dengan msi penting, tentu tidak inginn pulang dengan tangan kosong.
Perkiraan Formasi Susunan pemain Newcastle United vs Southampton :
Newcastle United (4-3-3) : N. Pope, K. Trippier, F. Schär, M. Targett, S. Botman, M. Almirón, J. Willock, Bruno Guimarães, S. Longstaff, C. Wilson, Joelinton
Pelatih : E. Howe
Southampton (4-4-2) : A. McCarthy, D. Ćaleta-Car, J. Bednarek, R. Perraud, K. Walker-Peters, M. Elyounoussi, J. Ward-Prowse, C. Alcaraz, R. Lavia, T. Walcott, A. Armstrong.
Pelatih : Rubén Sellés
Prediksi Skor : Newcastle United 3 – 0 Southampton