kamunanya.net – Lazio vs Sassuolo akan saling berhadapan dalam lanjutan Liga Italia pekan ke-33 yang akan dilaksanakan di stadion Olimpico, 04 Mei 22023 Jam 02:00 WIB.
Lazio saat ini sedang mengalami tren performa yang menurun dari lima pertandingan terakhir mereka menang 3 kali dan mengalami 2 kekalahan beruntun.
Terbaru mereka baru saja kalah dari Inter Milan dengan skor 3-1. Kekalahan tersebut membuat mereka kian di dekati oleh Juventus yang berada di posisi ke-3.
Lazio saat ini berada di psosisi ke-2 klasmen sementara Liga Italia dengan koleksi 61 poin dari 32 pertandingan. Tim asuha M. Sarri wajib memenangkan sisa
pertandingan musim ini jika ingin tampil di Liga Champion musim depan. Sebab Duo tim Milan juga mengincar 1 tiket ke Liga Champion.
Sassuolo sedang dalam tren performa yang tidak begitu baik dari lima pertandingan yang mereka lalui, mereka menang 2 kali, imbang 1 kali dan kalah2 kali.
Terbaru mereka baru saja menang dengan skor 2-1 saat menghadapi Empoli. Kemenangan tersebut memutus serangkaian hasil buruk yang mereka terima.
Saussuolo saat ini berada di posisi ke-11 klasmen sementara Liga Italia dengan koleksi 43 poin dari 32 pertandingan yang telah mereka jalani.
Sassuolo haru memenangkan laga ini untuk bisa menggeser posisi AC Monza dan Fiorentina dari papan klasmen.
Jalannya pertandingan antar kedua tim diprediksi akan berlangsung sengit, Kedua tim akan bermain dengan seluruh kemampuan terbaik mereka.
Lazzio yang bermain duhadapan pendukung sendiri akan mendapatkan semangat dan dukungan penuh dari penggemar setia nya.
Prediksi Susunan Pemain Lazio vs Sassuolo :
Lazio (4-3-3) : I. Provedel, E. Hysaj, A. Romagnoli, Mario Gila, N. Casale, Luis Alberto, Felipe Anderson, M. Zaccagni, M. Lazzari, S. Milinković-Savić, C. Immobile
Pelatih : M. Sarri
Sassuolo (4-3-3) : A. Consigli, J. Toljan, R. Marchizza, M. Erlić, Ruan, M. Lopez, N. Bajrami, D. Frattesi, A. Harroui, G. Defrel, A. Laurienté.
Pelatih : A. Dionisi
Prediksi Skor : Lazio 2 – 0 Sassuolo